Diana Sasa, Anggota DPR Provinsi Jatim

NIAT Dilantik, Magetan Menunggu Gebrakan (Bagian 3)

Oleh: Diana Sasa Pemimpin baru Magetan sudah mulai kerja. Gebrakannya? Salah satunya ingin jadikan Magetan penopang ketahanan pangan nasional. Hebat! Tepuk tangan dulu. Tapi, tunggu. Jangan keburu mabuk pujian. Mari kita bedah. Benarkah Magetan sesuperior itu? Lihat Indeks Ketahanan Pangan (IKP). Angkanya memang tinggi. Di atas 86, bahkan hampir 88 tahun 2024. Peringkat dua se-Jawa…

Read More

Warga Ngawi Kehilangan Legislator, Mobil Wakil Ketua DPRD Alami Kecelakaan di Tol Solo-Ngawi

NGAWI | INTIJATIM.ID – Kecelakaan maut terjadi di ruas Tol Solo-Ngawi KM 547+900 A, tepatnya di wilayah Desa Banaran, Kecamatan Sambungmacan, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah, pada Jumat (6/6/2025) sekitar pukul 03.10 WIB. Insiden ini melibatkan kendaraan yang ditumpangi Wakil Ketua DPRD Ngawi, Waluyo Jati Sasono, dan mengakibatkan dua orang meninggal dunia. Mobil Toyota Fortuner dengan…

Read More

Kabupaten Ngawi Terima Hewan Kurban dari Pejabat Tinggi Negara

NGAWI | INTIJATIM.ID – Menjelang Hari Raya Iduladha 1446 H, Kabupaten Ngawi menerima bantuan hewan kurban dari sejumlah tokoh nasional dan daerah. Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menyumbangkan dua ekor sapi, sementara Menteri Sekretaris Negara Hadi Prasetyo menyumbang satu ekor sapi, dan satu ekor sapi lainnya berasal dari Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa. Selain…

Read More

Razia Rokok Ilegal di Magetan Kian Diperketat

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Upaya memberantas peredaran rokok ilegal di Kabupaten Magetan terus digencarkan. Namun, seiring waktu, tantangan yang dihadapi semakin kompleks. Tak lagi hanya menyasar toko-toko di pinggir jalan, kini aparat harus menghadapi modus distribusi tersembunyi yang semakin rapi dan canggih. Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran (Satpol PP dan Damkar) Kabupaten Magetan…

Read More

Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Satpol PP Magetan Gencar Sidak

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Dalam upaya menciptakan wilayah bebas dari peredaran rokok ilegal, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Magetan terus melakukan langkah preventif dan penindakan secara aktif di berbagai wilayah. Bersama Kantor Bea Cukai Madiun, Satpol PP Magetan kembali menggelar inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah toko dan warung yang menjual rokok di tiga…

Read More

BPN Ngawi Teken Kerjasama Dengan IPPAT dan KJSB Dukung PTSL

NGAWI | INTIJATIM.ID – Dalam rangka mendukung percepatan program strategis nasional di bidang pertanahan, Kantor Pertanahan Kabupaten Ngawi melaksanakan penandatanganan Perjanjian Kerjasama dengan Ikatan Pejabat Pembuat Akta Tanah (IPPAT) Kabupaten Ngawi dan KJSB Aziz Djabarudin. Kegiatan ini dilaksanakan pada Rabu, 28 Mei 2025, bertempat di Ruang Rapat Kantor Pertanahan Kabupaten Ngawi. Penandatanganan ini mencakup kesepakatan…

Read More

Desa Karangtengah Prandon Jadi Lokasi Fasilitasi Pendampingan Usaha Akses Reforma Agraria

NGAWI | INTIJATIM.ID — Kantor Pertanahan Kabupaten Ngawi terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program Reforma Agraria melalui pelaksanaan kegiatan Fasilitasi Pendampingan Usaha Akses Reforma Agraria di Desa Karangtengah Prandon. Sebagai langkah awal program ini, telah digelar Rapat Penetapan Model dan Rencana Aksi Pendampingan Usaha, pada Rabu (21/5/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat keberlanjutan pemanfaatan tanah…

Read More

BPN Ngawi Gelar Sosialisasi Akses Reforma Agraria, Dorong Digitalisasi Pemasaran UMKM

NGAWI | INTIJATIM.ID — Dalam rangka mendukung program Reforma Agraria yang berkelanjutan dan berdaya saing, Kantor Pertanahan Kabupaten Ngawi menggelar Kegiatan Sosialisasi Akses Reforma Agraria, pada Selasa (3/6/2025). Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi strategis dengan Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah, Dinas Perdagangan Perindustrian dan Tenaga Kerja, serta Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Ngawi….

Read More

Dorong Percepatan Masalah Pertanahan, Menteri Nusron Beri Pembinaan di Kanwil BPN Provinsi Jatim

SURABAYA | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, memberikan pembinaan kepada jajaran Kantor Wilayah (Kanwil) BPN Provinsi Jawa Timur (Jatim), Senin (26/05/2025). Bertempat di Aula Kanwil BPN Provinsi Jawa Timur, kegiatan ini jadi momen bagi Menteri Nusron mendorong seluruh pegawai agar fokus menuntaskan persoalan pertanahan di masing-masing satuan…

Read More

Rencanakan Rakor dengan Pemda Sulawesi Tenggara, Menteri Nusron : Bahas Kinerja Pertanahan dan Tata Ruang

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Nusron Wahid, dijadwalkan melakukan kunjungan kerja ke Kota Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara pada Rabu (28/05/2025). Ia akan memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) bersama pemerintah daerah (Pemda) dan masyarakat untuk mempercepat penyelesaian isu pertanahan, penataan ruang, serta sertipikasi tanah keagamaan di Sulawesi Tenggara. “Semoga…

Read More