Operasi Zebra Semeru 2024 Segera Dimulai, Polres Magetan Fokus Edukasi dan Penegakan Hukum

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Operasi Zebra Semeru 2024, bakal dialksanakan selama 14 hari ke depan. Polres Magetan mulai beroperasi pada tanggal 14-27 Oktober mendatang. Apel gelar pasukan pun dilakukan oleh Polres Magetan, pada Senin (14/10/2024). Dengan tema “Cipta Kondisi Kamseltibcarlantas Jelang Pelantikan Presiden/Wakil Presiden Terpilih pada Pemilu 2024″, operasi ini melibatkan 3.469 personel gabungan dari…

Read More

Menteri AHY Hadiri Upacara Peringatan HUT TNI Ke-79 di Monas

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), menghadiri Upacara Parade dan Defile dalam rangka Peringatan HUT ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI) di Lapangan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat. Sabtu (05/10/2024). Menteri AHY yang hadir mengenakan setelan jas dipadu baret Linud Kostrad dan tanda jasa merasa…

Read More

Upacara Peringatan HUT ke-79 TNI di Pusat Kota Magetan

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Memperingati HUT ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magetan bersama Kodim 0804 menggelar upacara di alun-alun kota dan berjalan dengan kidmat. Sabtu (5/10/2024). Dengan mengusung tema “TNI Modern Bersama Rakyat Siap Mengawal Suksesi Kepemimpinan Nasional Untuk Indonesia Maju”, tanggal 5 Oktober merupakan momentum bersejarah bagi bangsa Indonesia. Dalam upacara…

Read More

Dirgahayu ke-79 TNI, Khofifah : Bersama Rakyat Wujudkan Indonesia Maju dan Berdaulat

SURABAYA | INTIJATIM.ID – Dirgahayu ke-79 TNI. Semoga TNI semakin kuat, profesional, dan selalu menjadi garda terdepan dalam menjaga kedaulatan serta keutuhan NKRI. Tema kali ini mengusung motto “TNI Modern Bersama Rakyat Siap Mengawal Suksesi Kepemimpinan Nasional untuk Indonesia Maju.” “Teruslah bersama rakyat untuk mewujudkan Indonesia yang lebih maju dan berdaulat,” kata Khofifah Indar Parawansa….

Read More

Polwan Polres Magetan Raih Juara 1 Lomba MC Bahasa Inggris Tingkat Polda Jatim

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Polisi Wanita (Polwan) Polres Magetan, Briptu Wulan Septi Anggraini, meraih juara 1 lomba MC Bahasa Inggris tingkat Polda Jatim. Kejuaraan ini merupakan rangkaian peringati Hari Jadi ke-76 Polisi Wanita Indonesia. Penyerahan piala dan piagam penghargaan dilakukan secara langsung oleh Kapolda Jatim, Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, bertempat di Gedung Rupatama Polda…

Read More

Tingginya Korban Jebakan Tikus Beraliran Listrik, Polres Ngawi Lakukan Sosialisasi dan Pelatihan

NGAWI – INTIJATIM.ID – Kabupaten Ngawi sebagai salah satu lumbung padi tingkat nasional. Demi mendukung hal tersebut, Polres Ngawi Polda Jatim mempunyai inovasi yang bertajuk Wirotani. Inovasi tersebut adalah mengedepankan para Bhabinkamtibmas yang berada di Polsek Jajaran sebagai garda terdepan dalam membantu para petani. Pun, bekerja sama dengan Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian. Dalam proses…

Read More

Peduli Kesehatan, Kodim Ngawi Gelar Bakti Kesehatan Memperingati HUT TNI ke-79

NGAWI | INTIJATIM.ID – Kodim 0805 Ngawi menggelar bakti kesehatan yang bekerjasama dengan Polkes 01.05 Ngawi dan Dinas Kesehatan setempat. Kegiatan ini dilaksanakan untuk memperingati HUT ke-79 Tentara Nasional Indonesia (TNI). Pun, serentak di seluruh Indonesia, pada Minggu (22/09/2024). Acara ini dihadiri oleh sejumlah anggota TNI, Ibu Persit, tenaga medis. Warga masyarakat pun terlihat sangat…

Read More

Disandra 1,5 Tahun oleh OPM, Pilot Susi Air Akhirnya Dibebaskan

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Setelah disandra Organisasi Papua Merdeka (OPM), Pilot Susi Air, Kapten Phillip Mark Marthens, akhirnya dibebaskan. Pembebasan sang pilot dari Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) pimpinan Egianus Kogoya ini melalui upaya negosiasi intensif dengan mengedepankan pendekatan lunak. Kepala Operasi Damai Cartenz 2024, Brigjen Pol Faizal Ramadhani menjelaskan, bahwa pembebasan tersebut terjadi pada Sabtu, 21…

Read More

Sosialisasi Pencegahan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) Wilayah Hukum Polres Magetan

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Polres Magetan bekerja sama dengan Dinas PPKBPP dan PA Kabupaten Magetan menggelar sosialisasi TPPO (Tindak Pidana Perdagangan Orang) bersama instansi terkait beserta camat dan kepala desa, di Gedung Pesat Gatra, Polres Magetan, Kamis (19/9/2024). Sosialisasi ini sebagai upaya untuk mencegah dan menangani kasus TPPO apabila terjadi di wilayah hukum Polres Magetan….

Read More

Pengamanan Logistik Kotak Suara di Gudang KPUD Magetan, Polisi Siaga 24 Jam

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Menyambut proses Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 di Kabupaten Magetan, Polres Magetan melakukan pengamanan logistik kotak suara di Gudang Logistik Komisi Pemilihan Umum (KPU) Desa Baron, Kabupaten Magetan, demi kelancaran pendistribusian logistik Pilkda 2024. Kabag Ops Polres Magetan, Kompol Sini SH mengatakan, pengamanan tersebut tidak hanya untuk logistik Pemilu, namun juga…

Read More