
Kuliah Unesa Segera Dimulai, Begini Ungkapan Alumni 94′ Guru SMK 2 Magetan
MAGETAN | INTIJATIM.ID – Sesuai kalender akademik perkuliahan di kampus Unesa Magetan, akan dimulai serentak 28 Agustus 2023, dengan kampus Pusat Unesa di Surabaya. Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) dilaksanakan pada tanggal 21-25 Agustus 2023. “Karena belum ada BEM, mahasiswa kampus Magetan akan kami ikutkan di kampus Surabaya,” kata Humas Kampus Unesa, Vinda Maya…