Ketua DPRD Dukung RPJMD 2025–2029, Dukung Program Prioritas Daerah

NGAWI | INTIJATIM.ID – Ketua DPRD Ngawi, Yuwono Kartiko, menyampaikan dukungannya terhadap Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2025–2029. Dari sisi legislatif, penyusunan RPJMD ini telah berjalan sesuai jadwal dan patut diapresiasi. “Kita harus apresiasi, dari segi penjadwalan ini sudah tepat waktu. RPJMD juga sudah kita bahas di dewan, dan pansus sudah kita bentuk untuk…

Read More

Warga Wadul Dewan Soal Travo PLN, Ketahanan Pangan Terancam

NGAWI | INTIJATIM.ID – Perwakilan warga Desa Bangunrejo Kidul, Kecamatan Kedunggalar, Ngawi, yang terdiri dari anggota BPD, perangkat desa dan tokoh masyarakat, mendatangi Gedung DPRD untuk menyampaikan keluhan terkait gangguan kelistrikan akibat dua travo PLN yang mengalami lonjakan tegangan ekstrem. Kamis (8/5/25). Mereka mengaku, akibat ganguan listrik tersebut membuat sejumlah perangkat elektronik warga meledak dan…

Read More

Satpol PP Ngawi Bersama Satresnarkoba Razia 3 Rumah Kos, Amankan 5 Pasang Bukan Suami Istri

NGAWI | INTIJATIM.ID – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP, bersama Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Ngawi, menggelar razia gabungan di tiga (3) lokasi rumah kos, di wilayah Kabupaten Ngawi. Operasi ini menyasar dugaan penyalahgunaan rumah kos yang dijadikan tempat peredaran narkotika, minuman keras, serta pelanggaran norma kesusilaan. Kamis (08/05/25). Dalam razia tersebut, petugas mengamankan sepuluh…

Read More

Greenhouse : Panen Perdana Melon Varietas Inthanon Bersama Bupati Ngawi

NGAWI | INTIJATIM.ID – Inovasi pertanian terus berkembang di Kabupaten Ngawi. Salah satu terobosan terbaru adalah, budidaya melon varietas Inthanon di greenhouse milik Kelompok Tani (Poktan) Tani Manunggal, Desa Cempoko, Kecamatan Ngrambe. Panen perdana ini dihadiri Bupati Ngawi bersama jajaran Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP), serta unsur muspika setempat. Rabu (7/5/25). Greenhouse seluas 300…

Read More

Pemkab Ngawi Gelar Musrenbang RPJMD 2025–2029, Fokus Inovasi Pertanian Ramah Lingkungan

NGAWI | INTIJATIM.ID – Pemerintah Kabupaten Ngawi menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) 2025–2029. Bertempat di Pendopo Wedya Graha, pada Selasa (6/5/2025). Dalam Musrenbang tersebut Pemkab Ngawi menegaskan untuk memperkuat sektor pertanian melalui inovasi pertanian ramah lingkungan berkelanjutan (PRLB), guna mempertahankan dan mengokohkan posisi Ngawi sebagai lumbung pangan nasional yang…

Read More

Inovasi Kreatifitas Guru Sulap LKPD dan Modul Ajar Gantikan LKS

NGAWI | INTIJATIM.ID – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Ngawi, menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) selama dua hari pada 5–6 Mei 2025 di Aula Dwija Bhakti. Kegiatan ini diikuti oleh sekitar 140 peserta, termasuk guru kelas 1–6, Guru Pendidikan Agama Islam (PAI), dan Guru Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK). Selain penambahan ilmu, Bimtek ini…

Read More
Karno, Ketua K3S Korwil Ngawi

Dugaan Pungutan Mengemuka, Sertifikasi Guru Cair Diwajibkan Bayar Iuran

NGAWI | INTIJATIM.ID – Pencairan tunjangan sertifikasi guru yang seharusnya menjadi kabar gembira, justru menyisakan polemik. Sejumlah guru mengaku, diminta membayar iuran saat dana sertifikasi cair. Hal ini diduga sebagai bentuk pungutan. Salah satu guru dari sebuah lembaga pendidikan di Ngawi, yang enggan disebutkan namanya menyatakan, bahwa setiap guru yang menerima tunjangan sertifikasi diminta menyetor…

Read More

Kecamatan Kedunggalar Ngawi Torehkan Sederet Prestasi

NGAWI | INTIJATIM.ID – Kecamatan Kedunggalar, Kabupaten Ngawi, terus menunjukkan prestasi gemilang dalam tata kelola pemerintahannya. Dibawah kepemimpinan Camat Noryadi Moh. Arifin, sederet penghargaan telah berhasil diraih. Keberhasilan ini dibuktikan dengan capaian Kecamatan Kedunggalar sebagai Juara 1 bertahan dalam Musrenbangkab untuk penyusunan RKPD tahun 2024–2025, yang diumumkan dalam kegiatan di Pendopo Wedya Graha beberapa waktu…

Read More

Talud Jalan Dusun Balun Dibangun, Persiapan Pembangunan Jalan Tahun Depan

NGAWI | INTIJATIM.ID – Pemerintah Desa Karanggeneng, Kecamatan Pitu, Kabupaten Ngawi, mulai pembangunan talud jalan sebagai langkah awal sebelum pelaksanaan pembangunan jalan untuk tahun anggaran berikutnya. Talud ini dibangun di Dusun Balun RT 01 hingga RT 03, dengan menggunakan Dana Desa sebesar Rp81.761.400. Peninggian talud dengan menggunakan material batu kumbung ini dinilai sangat penting, mengingat…

Read More

Pemdes Walikukun Bangun TPT dengan Dana Desa Rp.56 Juta

NGAWI | INTIJATIM.ID – Pemerintah Desa (Pemdes) Walikukun, Kecamatan Widodaren, Kabupaten Ngawi, terus berkomitmen meningkatkan infrastruktur di desanya. Salah satunya dengan membangun Tembok Penahan Tanah (TPT), tepatnya di Dusun Walikukun Wetan RT 001 RW 005 menggunakan Dana Desa sebesar Rp56.000.000. Menurut keterangan Suwandi, selaku Tim Pelaksana Kegiatan (TPK), pembangunan ini telah dimulai sejak seminggu yang…

Read More