
Presiden Jokowi Tinjau Panen Raya, Produktivitas Tiap Daerah Berbeda-Beda
NGAWI | Inti Jatim – Kunjungan kerja Presiden Joko Widodo di Jawa Timur, meninjau panen raya padi di Desa Kartoharjo, Kecamatan/Kabupaten Ngawi, pada Sabtu (11/05/2023). Dalam keterangannya kepada awak media, Presiden menyampaikan bahwa, tingkat produktivitas pertanian di tiap daerah Indonesia berbeda-beda. “Saya melihat memang ada perbedaan terutama di produktivitas per hektar. Di sini (panen) sudah…