Turnamen Bola Voli Menteri ATR/Kepala BPN Cup 2024, AHY Berharap Kementrian ATR/BPN Semakin Kuat dan Solid

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), membuka Turnamen Voli Menteri ATR/Kepala BPN Cup 2024 dalam rangka Hari Agraria dan Tata Ruang Nasional (HANTARU), di GOR Nanggala Kopassus, Cijantung, Jakarta, Jumat (23/08/2024). Pembukaan berlangsung secara serentak di enam regional, yakni Kota Batam, Lampung, Surabaya, Makassar,…

Read More
Busana Adat Menteri AHY Kategori Terbaik

Menangkan Busana Adat Terbaik, Menteri AHY: Tradisi yang Baik untuk Lestarikan Budaya

KALTIM | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) hadir mengenakan pakaian adat dari Provinsi Sulawesi Selatan saat Upacara Penurunan Bendera Negara Sang Merah Putih di IKN (Ibu Kota Nusantara), Sabtu (17/08/2024). Secara tak terduga, ia yang hadir bersama Pembina IKAWATI ATR/BPN, Annisa Pohan Yudhoyono dinyatakan memenangkan…

Read More
Menteri AHY Saat Memakai Busana Adat Sulawesi Selatan

Menteri AHY Gunakan Baju Adat Daerah Sulawesi Selatan Saat Upacara Penurunan Bendera di IKN

KALTIM | INTIJATIM.ID – Sebagai penutup dari rangakaian peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia di Ibu Kota Nusantara (IKN), digelar Upacara Penurunan Bendera Negara Sang Saka Merah Putih. Upacara ini dipimpin langsung oleh Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, di Lapangan Upacara Istana Garuda, IKN Kalimantan Timur, pada Sabtu (17/08/2024). Menteri Agraria dan…

Read More
Menteri AHY

Usai Sidang Tahunan DPR-MPR RI, Menteri AHY Bertolak ke Kaltim, Ikuti Rangkaian HUT ke-79 RI di IKN

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Usai mengikuti Sidang Tahunan MPR RI dan Sidang Bersama DPR RI-DPD RI Tahun 2024 di Jakarta pada Jumat (16/08/2024), Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) bertolak menuju Kalimantan Timur (Kaltim), tepatnya Kota Balikpapan. Kunjungannya kali ini, dalam rangka mengikuti rangkaian Hari Ulang Tahun (HUT)…

Read More

Menteri AHY Dapat Anugerah Bintang Mahaputra Nararya dari Presiden Jokowi

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), dianugerahi Bintang Mahaputera Nararya oleh Presiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo di Istana Merdeka, Rabu (14/08/2024). Menteri AHY mengatakan bahwa bintang ini adalah bentuk penghargaan dan tanggung jawab yang diberikan presiden. “Sesungguhnya apa yang kita lakukan bukan demi…

Read More

Kunker di Kaltim, Menteri AHY Kunjungi Kantor Badan Bank Tanah di Penajam Paser Utara

KALTIM | INTIJATIM.ID – Mengakhiri kunjungan kerjanya di Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim), Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), mengunjungi Kantor Badan Bank Tanah yang terletak di Kabupaten Penajam Paser Utara. Kehadiran AHY tersebut disambut oleh Team Leader Project Badan Bank Tanah Penajam Paser Utara (PPU), Moh Syafran Zamzam,…

Read More

Semangat Menteri AHY, Dukung Pembangunan IKN Berkelanjutan

KALTIM | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengikuti Sidang Kabinet Paripurna yang dipimpin Presiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara (IKN), Senin (12/08/2024). Dalam sidang Kabinet Paripurna yang bertajuk ‘Nusantara Baru, Indonesia Maju’ ini, Presiden RI menyampaikan latar belakang pemindahan…

Read More

Ikuti Sidang Kabinet Paripurna Perdana, Menteri AHY Ceritakan Pengalamannya Selama di IKN

KALTIM | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), mengikuti Sidang Kabinet Paripurna perdana di Ibu Kota Nusantara (IKN). Sidang tersebut dipimpin langsung oleh Presiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo, dengan diikuti oleh jajaran Menteri Kabinet Indonesia Maju (KIM). Senin (12/08/2024). Menteri AHY menyampaikan kepada awak media…

Read More

Sampai di IKN, Menteri AHY Berkeliling Bersama Presiden, Wapres RI, dan Menteri KIM

KALTIM | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), mengikuti peninjauan Embung MBH dan Sumbu Kebangsaan di Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Presiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo, Wakil Presiden RI, Ma’ruf Amin, serta Menteri Kabinet Indonesia Maju (KIM) pada Senin pagi (12/08/2024). Presiden Joko Widodo mengatakan…

Read More
Menteri AHY saat meninjau Pelayanan Tanah Akhir Pekan (PELATARAN) di Kantor Pertanahan (Kantah) Kota Balikpapan, pada Minggu (11/08/2024).

Jamin Kepastian Hukum Hak Atas Tanah, Menteri AHY : Bakal Tingkatkan Investasi Asing di IKN

BALIKPAPAN | INTIJATIM.ID – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), menekankan bahwa kepastian hukum hak atas tanah, karena dapat meningkatkan minat investasi asing di Ibu Kota Nusantara (IKN). Hal ini disampaikan AHY saat meninjau Pelayanan Tanah Akhir Pekan (PELATARAN) di Kantor Pertanahan (Kantah) Kota Balikpapan, pada Minggu (11/08/2024)….

Read More