Sangat Menyengat, Bau Tidak Sedap Menganggu Warga Magetan

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Beberapa hari terakhir sejak hari Kamis (25/5) kemarin hingga hari ini, masyarakat Kabupaten Magetan khususnya warga Desa Pelem Karangrejo, Desa Tenenggungan Kec Karas, dihebohkan dengan gangguan aroma tidak sedap dengan bau yang sangat menyengat. Aroma tersebut mengganggu masyarakat, karena bau yang diduga berasal dari aliran sungai yang melintas di 2 desa…

Read More