
Gerakan Pangan Murah Diserbu Warga Ngawi, Komoditas Beras Jadi Incaran Pembeli
NGAWI | INTIJATIM.ID – Gerakan Pangan Murah yang digelar Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Ngawi, sebagai upaya pemerintah dalam menjaga stabilisasi pasokan kebutuhan pokok dan harga pangan. Pun, menekan laju inflasi tahun 2024. Bertempat di kantor Kelurahan Maryomulyo, Kecamatan/Kabuapten Ngawi, warga rela antri sejak pagi demi mendapatkan beras dengan harga yang lebih terjangkau….