Jumingsih : Bupati Magetan Ajak ASN Tanam Bambu di Eco Bamboo Park

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Jumingsih (Jumat Minggu Bersih), menjadi agenda rutin Pemkab Magetan untuk menciptakan lingkungan bersih, sehat dan hijau. Selain itu, bersih-bersih ini dilakukan serentak di seluruh instansi di Kabupaten Magetan Jawa Timur. Selain bersih-bersih, agenda Jumingsih tersebut juga dilakukan penanaman pohon bambu di Eco Bamboo Park, yang melibatkan 1.310 peserta dari para ASN…

Read More

Bupati Magetan Tancap Gas, Soal Eco Bamboo Park Segera di TL

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Usai pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Magetan beberapa hari lalu, Bupati Nanik Endang Rusminiarti langsung tancap gas dan mengajak semua elemen untuk melanjutkan pembangunan Mageran. Salah satunya terkait Eco Bamboo Park atau dikenal dengan Hutan Bambu di Sukomoro Magetan. “Kita tindaklanjuti (TL red) terkait Eco Bambu Park. Kita akan koordinasikan dengan…

Read More

Rencana Alih Fungsi Eco Bamboo Park Jadi Sorotan, Fraksi Golkar DPRD Magetan Angkat Bicara

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Polemik rencana alih fungsi sementara di lahan Eco Bamboo Park Sukomoro, Magetan, semakin memanas. Kali ini datang dari Fraksi Golkar DPRD Magetan, yang mana pengalihfungsian lahan seluas 16 hektare tersebut melanggar aturan hukum yang berlaku. Hal itu disampaikan Didik Haryono, selaku juru bicara Fraksi Golkar. “Pemanfaatan lahan seluas 16 hektare untuk…

Read More

Anggota DPRD Soroti EBP, Tinjau Langsung Progres Hutan Bambu di Magetan

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Menanggapi polemik permasalahan terkait Eco Bamboo Park (EBP) di Magetan, Anggota DPRD fraksi PDIP, Hendrd Subyakto, mencoba menelaah dengan mendatangi langsung Hutan Bambu tersebut. Hendra menilai, banyak hamparan yang kosong di EBP membuat dirinya untuk mendorong agar Dinas Lingkungan Hidup dan Pangan (DLHP) segera membuat progres terkait Eco Bamboo Park (EBP)….

Read More

Soal Eco Bamboo Park di Magetan, Pangajoman : Perdebatan EBP Selesai dengan SK DPRD

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Polemik Eco Bamboo Park (EBP) yang rencana akan dialih fungsikan sementara untuk mendukung ketahanan pangan, dinilai rampung setelah ditetapkanya SK DPRD Magetan tentang Rekomendasi Terhadap Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Bupati (LKPJ) 2024. Hal itu disampaikan kepada PJ Bupati dalam rapat paripurna DPRD Magetan pada minggu lalu. “Pada prinsipnya saya tidak ingin berdebat….

Read More
Pangajoman

Rencana Pemanfaatan Lahan Kosong di Eco Bamboo Park Berpotensi Langgar Perda

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Beberapa hari lalu, Ketua DPRD Magetan Suratno, mengusulkan agar lahan kosong di Eco Bambu Park (EBP) dapat dimanfaatkan untuk ditanami padi guna membantu ketahanan pangan. Hal ini disampaikan ketua DPRD Magetan dalam Rapat Dengan Pendapat (RDP) bersama Dinas Lingkungan Hidup dan Pangan (DLHP), Diskominfo dan Perkim, pada Rabu (16/4/2025) kemarin. Mendengar…

Read More
Img20240205134157

Wamen LHK Sebut Kang Woto Punya Ide Brillian Kebun Raya Bambu di Magetan

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Ada kebanggaan tersendiri bagi Bupati Magetan 2018-2023 Suprawoto, saat ikut menghadiri acara penanaman bambu bersama Wakil Menteri KLHK, Alue Dohong di Eco Bamboo Park atau Kebun Raya Bambu di wilayah Tinap Sukomoro. Senin (05/02/2024). Progress pembangunan Eco Bambu Park itu terus berlanjut, dan kali ini rombongan Kementrian LHK (Lingkungan Hidup dan…

Read More
Img 20240119 Wa0061

Ribuan PNS Naik Pangkat dan PPPK Formasi 2022 Tanam Bambu di Eco Bamboo Park

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Ribuan PNS yang naik pangkat periode 1 Oktober 2023 dan PPPK Formasi tahun 2022, diwajibkan pemerintah untuk menanam bambu di Eco Bamboo Park Magetan. Penanaman bambu yang dimulai 15 Januari sampai 19 Januari 2024 inj, diikuti oleh Pj. Bupati Magetan, didampingi Pj Sekda dan sejumlah OPD terkait. Kegiatan ini diinisiasi oleh…

Read More

Eco Bamboo Park Magetan Akan Jadi Pusat Informasi Bambu Nasional

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Eco Bamboo Park akan menjadi Icon Baru di Magetan, Jawa Timur. Hari ini, Minggu (3/9), telah direalisasi dengan penanaman perdana untuk Kebun Raya Bambu tersebut. Projec lahan seluas 18,5 hektar ini, akan ditanami berbagai jenis spesies tanaman bambu dari seluruh dunia telah terealisasi. Bertempat di lahan wilayah Kelurahan Tinap, Kecamatan Sukomoro…

Read More

Menjawab Soal Eco Bamboo Park, Sekda Magetan : Bagaimana Modal Sedikit, Tapi Hasilnya Melimpah

MAGETAN | INTIJATIM.ID – Menjawab soal rencana pembuatan Eco Bamboo Park, Sekda Magetan Hergunadi mengatakan, bahwa semua itu adalah terobosan Pemerintah Daerah yang sangat brilian. Karena dengan modal sedikit, tapi bisa mendatangkan hasil (PAD red) yang besar. “Kita itu tidak punya duit, tapi dituntut untuk menghasilkan PAD yang besar. Makal dari itu, bagaimana caranya, dengan…

Read More