
Perdana, KJJT Ngawi Gelar Silaturahmi, Koordinasi & Konsolidasi, Bersama Forkopimca Dan Kepala Desa
NGAWI | INTIJATIM.ID – Komunitas Jurnalis Jawa Timur (KJJT) Kabupaten Ngawi, Jawa Timur, menggelar silaturahmi, koordinasi, dan konsolidasi, bersama Forkopimcam dan kepala desa se-Kecamatan Sine. Kegiatan tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan antara KJJT dan pihak-pihak terkait di wilayah pokja Kabupaten Ngawi. Bertempat di Saung Lanang Home Stay, Desa Ngrendeng, Jalan Raya Ngrendeng – Jamus. Sabtu…