Johny G Plate Ditetapkan Tersangka, NasDem Akan Berikan Bantuan Hukum

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Tertangkapnya Menteri Komunikasi dan Informatika (Mrnkominfo) RI Johny G Plate sebagai tersangka kasus dugaan tindak pidana korupsi, ditangapi serius oleh Ketua Umum (Ketum) Partai NasDem Surya Paloh, saat konferensi pers di Nasdem Tower, Jakarta Pusat, Rabu (18/5/2023). Surya Paloh berkomitmen untuk menghormati proses hukum terkait ditetapkannya Johnny G Plate sebagai tersangka,…

Read More

Menkominfo RI Ditetapkan Sebagai Tersangka Dugaan Kasus Korupsi

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johny G Plate ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan tindak pidana korupsi (Tipikor) oleh Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung RI. Johny Plate menjadi tersangka keenam dalam kasus tindak pidana korupsi penyediaan infrastruktur Base Transceiver Station (BTS) 4G dan infrastruktur pendukung paket 1, 2,…

Read More