
Operasi Pasar Murah : Warga Berebut Beras SPHP, 1,5 Ton Ludes Dalam Hitungan Menit
NGAWI | INTIJATIM.ID – Dinas Perdagangan, Perindustrian dan Tenaga Kerja (DPPTK) Kabupaten Ngawi, kembali menggelar operasi pasar murah yang bekerja sama dengan mitra. Kali ini, bertempat di halaman kantor Kecamatan Pitu, pada Rabu (06/03/24). Camat Pitu Peggy Yudo Subekti, mengapreasi langkah DPPTK Ngawi, yang mana menyambut bulan ramadhan warga di kecamatan Pitu bisa mendapatkan sembako…