
Google Terima Penghargaan Tertinggi di Malam Anugerah SMSI 2023
JAKARTA | INTIJATIM.ID – Tak hanya Tokoh Nasional, Soegeng Rahardjo Djarot atau dikenal dengan sebutan Eros Jarot, yang mendapat penghargaan di Malam Anugerah SMSI 2023. Direktur Kemitraan Berita Google untuk kawasan Asia Pasifik Kate Beddoe, juga mendapatkan penghargaan tertinggi berupa pin emas dari Serikat Media Siber Indonesia (SMSI). Penghargaan berupa pin emas tersebut diserahkan oleh…