
Setelah Viral, Karaoke Wjufeen Desa Sempol Akhirnya Resmi Ditutup
MAGETAN | INTIJATIM.ID – Setelah viral di jagad maya, tempat karaoke Wjufeen di Desa Sempol, Kecamatan Maospati Kabupaten Magetan, akhirnya dihentikan setelah tiga bulan beroperasi. Penutupan ini dilakukan dalam inspeksi mendadak (sidak) yang dipimpin langsung oleh Pj Bupati Magetan, Nizhamul, pada Kamis (2/1/2025) Didampingi Pj Sekda Wianrto, Kasatpol PP Rudy Harsono, dan Kadis PMPTSP Magetan…