Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf)

Menparekraf : Tingkatkan Kewaspadaan, Kasus Covid-19 Sedang Meningkat

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengimbau, seluruh masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap Covid-19 pada libur Natal dan Tahun Baru (Nataru). Menparekraf itu meminta, kepada seluruh masyarakat baik itu wisatawan maupun pemangku kepentingan agar menerapkan protokol kesehatan secara ketat dan disiplin. “Untuk menghadapi Covid-19 agar tidak berdampak terhadap kegiatan…

Read More
(Sumber Foto : Katadata)

PPP Usulkan Sandiaga Uno Jadi Cawapres Dampingi Ganjar Pranowo

JAKARTA | INTIJATIM.ID – Sandiaga Uno, telah ditetapkan sebagai bakal calon wakil presiden (cawapres) pemilu 2024, oleh Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Hal ini dibahas dalam Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) VI PPP di Jakarta, pada Sabtu (17/6/2023). Selain itu, PPP juga resmi mengusulkan Sandiaga Uno untuk menjadi bakal calon wakil presiden (bacawapres) mendampingibakal calon presiden (bacapres)…

Read More